Kamis, 30 November 2017

Bagaimana minyak terbentuk ?



Bagaimana minyak terbentuk ?

Bumi menyimpan 7.000.000 megaton minyak. Ada sekitar 38% dari wilayah bumi yang belum diketahui ada minyaknya atau tidak. Sekitar 69% minyak terdapat di laut. Menurut penelitian, di lautan lebih banyak terdapat sumber minyak daripada di daratan.
Beginilah minyak terbuat :
Image result for minyak terbentuk
1. Sisa-sisa dari berbagai bentuk tumbuhan dan hewan laut yang hidup jutaan tahun lalu tertimbun    dalam lumpur dan pasir di bawah laut.

2. sisa tumbuhan dan hewan ini terus-menerus tertimbun dan karena terkena panas dan tekanan, akhirnya mengumpul minyak.

3. bahan-bahan kimia yang banyak akhirnya berubah menjadi genangan minyak..

0 komentar

Posting Komentar