Lonceng Selam Halley
Peralatan penyelaman dikembangkan sejak tahun 1530. Pada
tahun 1691, ilmuwan Inggris bernama Edmund Halley melakukan metode penyelaman
menggunakan lonceng selam dengan sistem persediaan udara di dalam alat itu. Dia
berhasil menyelam selama 1 jam 30 menit sampai kedalaman 20 m. Di zaman modern
sekarang, alat ini dikembangkan modelnya. Dengan memasukkan udara di dalamnya,
ternyata alat ini banyak membantu berbagai pekerjaan di dalam laut.
0 komentar
Posting Komentar